Iklan Beranda

jtvbojonegoro
Sabtu, 10 Oktober 2020, 14:20 WIB
Last Updated 2020-10-10T08:13:38Z
LamonganTMMDViewer

Bahagianya Mian Rehap Rumahnya Sebentar Lagi Rampung

Foto: Tim Liputan TMMD Lamongan

LAMONGAN - Program TNI manunggal membangun desa atau TMMD ke - 109 tahun 2020, di desa tebluru kecamatan solokuro, sudah masuk hari ke - 20, rehap rumah mian sebentar lagi rampung.

Mian 55 tahun warga desa tebluru solokuro lamongan tampak bahagia, rumahnya yang sebelumnya dari bambu dan sudah reot kini hampir rampung dikerjakan oleh satgas bersama masyarakat.

Hari ini tinggal pemasangan keramik, dan dijadwalkan besok sudah rampung dan dapat ditinggali, mian mengaku senang mendapat rehap rumah dalam program TMMD ini, terimakasih ia ucapkan kepada satgas kodim 0812 lamongan dan semua pihak yang turut memperbaiki rumahnya tersebut.

Sasaran rumah tinggala layak huni didesa tebluru menyasar kepada lima belas rumah warga yang rumahnya terbuat dari bambu sertakayu yang sangat tidak layak huni .