LAMONGAN - Sebuah pohon trembesi berusia ratusan tahun di makam mbah alun, desa balun, kecamatan turi, kabupaten lamongan, tumbang. Pohon raksasa ini tumbang, saat hujan deras disertai angin kencang melanda kawasan setempat.
Akar pohon terdongkel hingga pohon tumbang menimpa pagar makam setempat. Paska kejadian, warga bergotong-royong mengevakuasi pohon berdiameter hampir 3 meter ini.
Tumbangnya pohon trembesi ini membuat pintu dan pagar tembok makam setempat mengalami kerusakan, selain itu, ranting pohon juga menimpa sebuah rumah joglo yang ada di dalam makam.
Beruntung tidak ada korban jiwa maupun luka dalam kejadian ini.
Akar pohon terdongkel hingga pohon tumbang menimpa pagar makam setempat. Paska kejadian, warga bergotong-royong mengevakuasi pohon berdiameter hampir 3 meter ini.
Tumbangnya pohon trembesi ini membuat pintu dan pagar tembok makam setempat mengalami kerusakan, selain itu, ranting pohon juga menimpa sebuah rumah joglo yang ada di dalam makam.
Beruntung tidak ada korban jiwa maupun luka dalam kejadian ini.