NGAWI - Menyambut datangnya bulan suci ramadan, sejumlah warga terutama laki-laki didesa tempuran, kecamatan paron, kabupaten ngawi, ini, melakukan potong rambut bersama disamping mushola desa setempat.
Mulai dari orang dewasa, hingga anak-anak, dipotong rambutnya secara gratis oleh sejumlah tukang potong rambut. Kegiatan potong rambut bersama ini merupakan tradisi turun temurun yang dilakukan warga desa tempuran.
Sementara para perempuan, dari anak-anak, melakukan kegiatan membersihkan mushola dan lingkungan, yang sedianya akan digunakan untuk menjalankan sholat tarawih nantinya. Mulai dari lantai, kaca jendela, hingga sarana ibadah lainnya. Tujuannya tak lain untuk mensucikan diri menjelang datangnya bulan suci ramadan.
Usai melakukan potong rambut bersama, mereka warga, biasanya langsung pulang untuk mandi. Kegiatan potong rambut bersama dan membersihkan tempat ibadah, sering dilakukan karena sudah menjadi tradisi setiap menjelang ramadan. Kegiatan tersebut juga akan selalu dilestarikan oleh warga.
Mulai dari orang dewasa, hingga anak-anak, dipotong rambutnya secara gratis oleh sejumlah tukang potong rambut. Kegiatan potong rambut bersama ini merupakan tradisi turun temurun yang dilakukan warga desa tempuran.
Sementara para perempuan, dari anak-anak, melakukan kegiatan membersihkan mushola dan lingkungan, yang sedianya akan digunakan untuk menjalankan sholat tarawih nantinya. Mulai dari lantai, kaca jendela, hingga sarana ibadah lainnya. Tujuannya tak lain untuk mensucikan diri menjelang datangnya bulan suci ramadan.
Usai melakukan potong rambut bersama, mereka warga, biasanya langsung pulang untuk mandi. Kegiatan potong rambut bersama dan membersihkan tempat ibadah, sering dilakukan karena sudah menjadi tradisi setiap menjelang ramadan. Kegiatan tersebut juga akan selalu dilestarikan oleh warga.