LAMONGAN - Sediktinya 60 tenaga kesehatan mulai dari perawat hingga dokter yang bertugas di rumah sakit umum daerah dokter sugiri kabupaten lamongan, terpapar covid-19. Bahkan, sebagian diantaranya kini di rawat di igd rumah sakit setempat.
Mayoritas, para nakes yang terpapar ini merupakan petugas yang merawat pasien covid-19. Kondisi ini berdampak besar terhadap pelayanan, khususnya untuk pasien covid-19 di rumah sakit milik pemerintah daerah lamongan ini.
Terkait hal ini, direktur rsud dokter sugiti lamongan, dokter anas chaidar mengatakan akan menambah tenaga kesehatan untuk pelayanan di rumah sakit setempat. Pasalnya, jumlah pasien covid-19 yang datang terus mengalami penambahan, sedangkan tenaga kesehatan yang bertugas jumlahnya terbatas.
Mayoritas, para nakes yang terpapar ini merupakan petugas yang merawat pasien covid-19. Kondisi ini berdampak besar terhadap pelayanan, khususnya untuk pasien covid-19 di rumah sakit milik pemerintah daerah lamongan ini.
Terkait hal ini, direktur rsud dokter sugiti lamongan, dokter anas chaidar mengatakan akan menambah tenaga kesehatan untuk pelayanan di rumah sakit setempat. Pasalnya, jumlah pasien covid-19 yang datang terus mengalami penambahan, sedangkan tenaga kesehatan yang bertugas jumlahnya terbatas.